PTP24 Banner

Membuat shortcut Website dengan Notepad

Membuat shortcut Website dengan Notepad

Mungkin yang suka berselancar di internet banyak sekali website yang rutin dikunjunginya, dan pasti dengan adanya fitur bookmark pada setiap browser mereka menyimpannya untuk bisa dikunjunginya lagi dengan mudah.

Selain itu kita bisa membuat Shortcut suatu Website dengan notepad untuk mempermudah apabila kita ingin mengunjungi Website Favorite kita dengan mudah.

Berikut adalah cara membuat Shortcut Website dengan notepad:
1. Buka Notepad (Start => All Program => Accessories => Notepad)
2. Setelah Notedap terbuka, masukkan kode berikut:
[InternetShortcut]
URL=http://epuljapaneseblog.blogspot.com
Cara Membuat Shortcut dengan notepad

3. Kemudian Simpan (File => Save As)
4. Jangan langsung di klik Save, Ganti Save as type nya dengan ALL Files, dan beri nama dengan EpulJapaneseBlog.url
Membuat Shortcut Website dengan Notepad

5. Hasilnya akan terlihat seperti gambar dibawah.
Cara membuat shortcut website dengan notepad

6. Supaya tampilannya lebih menarik, bisa kita ganti sesuai selera kita masing-masing. (Klik kanan pada shortcut yang barusan kita huat kemudian Klik Properties) dan Change Icon.
Cara Membuat Shortcut dengan notepad Aep Saepuloh

7. Kemudian coba Double Klik Shortcut tersebut, maka akan langsung masuk ke halaman utama Website yang kita buat shortcutnya.

Semoga bermanfaat.

Sumber: Pusat Gratis


5

Anda baru saja selesai membaca artikel di EpulJapanese Blog yang berjudul: Membuat shortcut Website dengan Notepad

dengan URL: http://epuljapaneseblog.blogspot.com/2012/11/membuat-shortcut-website-dengan-notepad.html

Apabila anda menyukai artikel ini atau merasa bermanfaat silahkan bagikan artikel ini di Facebook, Google+ dan Twitter anda dengan meng-klik tombol-tombol Share yang ada diatas postingan ini.

Dapatkan artikel EpulJapanese Blog terbaru langsung ke email anda. Silahkan masukkan alamat email anda:

Related Post

3 comments:

weather station said...

wahhh keren ya gan keren

timbangan said...

baru tahu gan caranya, makasih yaaa

Kang Aep said...

@timbangan

Ok sama2.... Bagi2 ilmunya donk

Post a Comment

Blog Stats

Recent Comments

Copyright © 2010-2012 EpulJapanese Blog | Privacy Policy | Design Free Blogger Template