Cara Mengganti Wajah pada Photo dengan Photoshop
Kali ini saya akan Mengganti / merubah wajah seseorang pada photo dengan wajah orang lain atau bisa juga dengan wajah kita, mungkin anda ingin merubah wajah idola anda dengan wajah anda tentunya hanya dalam photo saja.
Saya punya sedikit ilmu cara merubah wajah seseorang dengan wajah yang lain, saya disini menggunakan photoshop CS2.
OK, langsung saja ikuti langkah-langkahnya:
1. Silahkan jalankan Photoshop anda dan buka photo yang ingin anda rubah. Disini saya menggunakan photo aktor korea akan di ubah dengan wajah saya.


2. Misalnya anda ingin merubahnya dengan wajah anda sendiri, Seleksi photo anda hanya bagian kepalanya saja, kemudian sisipkan ke photo yang ingin anda rubah wajahnya.

Sesuaikan dulu ukuran photo kepala dengan photo yang akan kita rubah jika ukurannya berbeda.
3. Samakan photo kepala tadi dengan photo yang akan kita rubah wajahnya.
Cerahkan photo dengan LEVELS (Ctrl+L)

Menyamakan warna photo dengan COLOR BALANCE (Crtl+B)

4. Menempelkan photo kepala kita ke photo yang ingin kita rubah wajahnya.
Kita GANDAKAN LAYER ( CTRL+J ) foto aktor korea dan beri nama mask. Dan letakkan layer mask di atas layer 1 (photo kepala). Dan tempatkan foto kepala (layer 1) dikepala aktor korea dan kita hidden (sembunyikan layer mask ). Setelah posisi kepala sudah pas kita munculkan kembali layer mask.

5. Selanjutnya kita hapus hanya bagian wajah layer mask dengan Erase (E)

Apabila warna kurang sesuai, kita samakan lagi sehingga warna semakin menyatu. Untuk cara nya masih sama dengan cara diatas (no.03).
6. Dan ini hasilnya.... silahkan tambahkan variasi lain sesuai keinginan anda.

Hasilnya diatas kurang memuaskan karena saya juga masih belajar..... tutorial Cara Mengganti Wajah pada Photo dengan Photoshop diatas saya pelajari dari Ilmu Grafis (by: Mohammad Hadi S)
dengan URL: http://epuljapaneseblog.blogspot.com/2011/03/cara-mengganti-wajah-pada-photo-dengan.html
Apabila anda menyukai artikel ini atau merasa bermanfaat silahkan bagikan artikel ini di Facebook, Google+ dan Twitter anda dengan meng-klik tombol-tombol Share yang ada diatas postingan ini.
15 comments:
Keren kang tutorialnya,,,
Btw, hasilnya jadi bajakan ya...^_^
Kalo epul kasih wig ama kacamata gayus.. kayaknya seru nih... hahaha..
Btw, link url udah dibenerin sob... :)
hahaha,,keren sob. :)
mantap tutorialnya
mantab tutorialnya, saya masih baru belajar, makasih ya
Numpang baca ya Mas? boleh.....? sekalian cari artikel yang pas untuk saya.
By : Andi D
kalo diperhatiin lucu juga ya gan ? :D
mantab tutorialnya, saya masih baru belajar, makasih ya
mengunjungi blog yang bagus dan penuh dengan informasi yang menarik adalah merupakan kebahagiaan tersendiri.... teruslah berbagi informasi
nice tutor kang...
@MTsN Rajadesa
Nonton TV online live straming channel komplit
http://www.inovasi.tv
keren,
Makasih info nya, ini yang saya cari selama ini...
Tapi jangan di salah gunakan ya masbro :)
sebelum say aterjun ke dunia blog, seelumnya saya pernah melihat blog ini karena dulu saya sedang mempelajari photosop terrnyata paass saya bisa edit2 poto thx atas nformasinya, artike yang qullllllll... salam kenal gan
Post a Comment