Cara Memasang Balas Komentar Pada Komentar di Blogspot
Fitur ini bagi saya bertujuan untuk mempermudah dalam membalas setiap komentar dari para pengunjung blog yang berkomentar.
Mungkin sobat blogger sudah pada tahu cara ini, tapi tidak salahkan saya memposting Cara Memasang Balas Komentar pada Komentar di Blogspot?
Oke langsung saja ke langkah-langkahnya:
1. Log In ke Akun Blogger kamu dan pilih Rancangan kemudian Klik Edit HTML.
2. Untuk berjaga-jaga apabila terjadi kesalahan nantinya silahkan Klik Download Template Lengkap untuk mendownload template anda.
3. Centang Expand Widget Templates.
4. Cari kode <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/> (untuk mempermudah pencarian gunakan tombol Ctrl+F)
5. Apabila sudah ketemu, Copy kode dibawah dan pastekan diatas kode <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
<span><a expr:href='"https://www.blogger.com/comment.g?blogID=PASTE ID BLOGMU DISINI&postID=" + data:post.id + "&isPopup=true&postBody=%40%3C%61%20%68%72%65%66%3D%22%23" + data:comment.anchorName + "%22%3E" + data:comment.author + "%3C%2F%61%3E#form"' onclick='javascript:window.open(this.href, "bloggerPopup", "toolbar=0,location=0,statusbar=1,menubar=0,scrollbars=yes,width=450,height=450"); return false;'><b>[Balas Komentar Ini]</b></a></span>
6. Ganti Tulisan yang Berwarna Biru dengan ID Blog sobat.
Untuk mengetahui ID BLOG, Lihat di Address Bar Browser sobat dan disitu sobat akan melihat beberapa digit angka, itulah ID BLOG sobat.
7. Simpan Template.
Sekarang Blog Sobat sudah ada Fitur Balas Komentarnya.
dengan URL: http://epuljapaneseblog.blogspot.com/2010/09/cara-memasang-balas-komentar-pada.html
Apabila anda menyukai artikel ini atau merasa bermanfaat silahkan bagikan artikel ini di Facebook, Google+ dan Twitter anda dengan meng-klik tombol-tombol Share yang ada diatas postingan ini.
7 comments:
nice info sob :)
semoga orang2 yang belum tau, bisa dibantu dengan postingan ini.
OK Salam Kenal ya kak, sudah ane coba tapi pengen yang kayak di wordpress hehehe...
kerenn..dah dicoba!
tks y info'a...
^___^
thanks infonya sob,......
sdah sya pake...hehheheh
@jameshha
@anjoenk
Anda bisa, saya tidak bisa :(
mantap info nya
Post a Comment